5. Bubur Pedas
Selain buras berendam, bubur pedas juga menjadi kuliner khas Kota Samarinda yang sangat populer disantap sebagai menu sraapan.
Hal uni k dari bubur pedas adalah kuliner satu ini termasuk khas dari suku Melayu Sambas dan dulunya sering disajikan di kerajaan-kerajaan.
Meski dinamai bubur pedas, menu sarapan khas Samarinda ini rasanya tidak berasal dari penggunaan cabai yang banyak, melainkan dari rempah-rempah yang khas dan kuat.
Rempah-rempah tersebut di antaranya ada lengkuas, lada hitam, sereh, jinten, ketumbar dan masih banyak lainnya.
Sejumlah rempah tersebut kemudian dimasak bersama beras sangrai dan kelapa sangrai yang ditumbuk halus dengan berbagai bumbu-bumbu.
Baca juga: 7 Kuliner Enak di Samarinda, Ada Soto Banjar hingga Sup Ikan
Baca juga: Daging Masak Bumi Hangus hingga Ayam Cincane, Menu Sarapan Khas Samarinda Ini Dijamin Goyang Lidahmu
Baca juga: 5 Kuliner Terbaik yang Wajib Dicoba saat Liburan ke Samarinda, Jangan Lupa Cicipi Ayam Cincane
Baca juga: Ingin Liburan ke Puncak Dabo Samarinda? Simak 7 Tips Berikut Ini
Baca juga: 5 Kuliner Khas Samarinda yang Biasa Tersaji di Meja Makan saat Lebaran
(TribunTravel/Zainiya Abidatun Nisa')