Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Kemenhub Tambah Kuota Mudik Gratis 2022, Catat Cara Daftar, Syarat & Kota Tujuannya

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Calon penumpang menaiki bis antar kota di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta, Jumat (25/3/2022). Presiden Joko Widodo memastikan bahwa masyarakat diperbolehkan mudik pada Lebaran tahun 2022 dengan syarat sudah mendapatkan vaksin dosis lengkap dan booster.

- Purwokerto

Bus dari armada Batik Solo Trans untuk menjemput pemudik ke Solo, Sabtu (4/4/2020). (Instagram.com/@agendasolo)

Arus Balik

- Yogyakarta-Jakarta

- Solo-Jakarta

- Wonogiri-Jakarta

- Semarang-Jakarta

- Purwokerto-Jakarta

Baca juga: Pendaftaran Mudik Gratis Jasa Raharja Dibuka hingga 15 April 2022, Berikut Syarat dan Caranya

Baca juga: Sambut Mudik Lebaran 2022, Super Air Jet Segera Layani Rute Jakarta-Banjarmasin PP

Rencananya, jadwal keberangkatan mudik gratis 2022 akan dilaksanakan selama dua hari, yakni 28-29 April 2022 pukul 10.00 WIB.

Sedangkan untuk arus baliknya sendiri nantinya akan dilaksanakan pada 8 Mei 2022 pada pukul 10.00 WIB.

Kemudian untuk arus mudik dan arus balik, rencananya aramada akan diberangkatkan melalui 5 terminal.

Adapaun daftar terminal tersebut di antaranya adalah sebagai berikut.

Arus Mudik

- Terminal Poris Palawad, Tangerang

- Terminal Kampung Rambutan, Jakarta timur

- Terminal Jatijajar, Depok

Halaman
1234