Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Idul Adha

3 Resep Nasi Goreng Kambing Sederhana untuk Sarapan, Bisa Pakai Stok Daging Kurban

Penulis: Nurul Intaniar
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi nasi goreng kambing enak untuk menu sarapan.

● 10 buah cabai rawit hijau

● 5 buah bawang merah, diiris 2 bagian

● 1/2 sendok teh garam

● 1 sendok teh gula pasir

● 1/2 sendok teh cuka

Cara memasak:

  1. Panaskan margarin. Tumis bumbu halus sampai harum.
  2. Masukkan daging kambing. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan garam, merica bubuk, dan kaldu ayam bubuk. Aduk rata. Tuang air. Masak sampai daging empuk dan bumbu meresap.
  3. Masukkan nasi. Aduk rata. Tambahkan daun bawang. Aduk rata.
  4. Sajikan nasi goreng bersama bahan pelengkap dan acar.

Baca juga: 5 Resep Sop Buntut Sapi, Rasanya Enak dan Bikin Ketagihan

2. Resep nasi goreng kambing untuk 4 porsi

Hidangan nasi goreng kambing. (Sajian Sedap)

Bahan:

● 200 gram daging kambing, direbus, dipotong-potong

● 800 gram nasi putih

● 1 sendok makan kecap manis

● 2 1/2 sendok teh garam

● 1/4 sendok teh merica bubuk

● 1/2 sendok teh gula pasir

● 1 batang daun bawang, diiris halus

Halaman
1234