Studi tersebut memberikan skor kebahagiaan pada skala nol hingga 10, berdasarkan rata-rata data selama periode tiga tahun, menggunakan penilaian orang sendiri tentang kebahagiaan mereka, serta data ekonomi dan sosial.
Dilansir dari mirror, Finlandia berada di urutan teratas sekali lagi, dengan skor kebahagiaan yang jauh lebih tinggi daripada negara lain mana pun.
Untuk lebih lengkapnya, simak daftar Pemeringkatan negara paling bahagia di dunia didasarkan pada evaluasi kehidupan rata-rata tiga tahun dari 2020 hingga 2022.
1. Finlandia, 7.804
2. Denmark, 7.586
3. Islandia, 7.530
4. Israel, 7.473
5. Belanda, 7.403
6. Swedia, 7.395
7. Norwegia, 7.315
8. Swiss, 7.240
9. Luksemburg, 7.228
10. Selandia Baru, 7.123
11. Austria, 7.097
12. Australia, 7.095
13. Kanada, 6.961
14. Irlandia, 6.911
15. Amerika Serikat, 6.894
16. Jerman, 6.892
17. Belgia, 6.859
18. Ceko, 6.845
19. Inggris Raya, 6.796
20. Lituania, 6.763
Baca juga: 5 Negara yang Melarang Perayaan Hari Valentine, Termasuk Malaysia dan Iran
(TribunTravel.com/mym)
Untuk membaca artikel terkait berita viral, kunjungi laman ini.