Selain sajian pecel lele, masih banyak lagi kuliner khas Nusantara yang bisa kamu cicipi.
Terdapat warung kopi (warkop) dengan menu andalan mi, susu, dan kopi, lengkap dengan jajanan sederhana yang disediakan.
Tak hanya itu, ada pula warteg yang siap memuaskan rasa laparmu setelah seharian penuh berpuasa.
Sama seperti warteg pada umumnya, pengunjung hanya perlu menunjuk mana sayur dan lauk yang ingin disantap.
Penjual akan mengambil dan kemudian menyajikaannya di piring.
Masih kurang? Kamu juga bisa menemukan sajian pecel, sate, soto, bakwan malang, batagor, dan masih banyak kuliner lainnya di sini.
"Cuma Rp 198 ribu all you can semua ini, worth it banget!' kata Yohanes.
Baca juga: 5 Kuliner Jogja yang Viral di TikTok, Ada Soto Rempah hingga Abang Steak
Baca juga: 6 Bagian Ayam yang Sering Diolah jadi Kuliner Lezat, dari Dada Ayam hingga Hati Ampela
Baca juga: 3 Kuliner Khas Sumatera Utara yang Cocok Sebagai Menu Buka Puasa
Baca juga: Buka Tengah Malam, 5 Tempat Kulineran di Jogja ini Terkenal Enak dan Selalu Antre
Baca juga: 8 Tempat Kulineran di Bandung Ini Menarik Dikunjungi saat Buka Puasa
(TribunTravel.com/Mym)
Baca selengkapnya soal rekomendasi kuliner di sini.