Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rencana Wisata

Itinerary Belitung 3 Hari 2 Malam: Bujet Rp 3 Jutaan, Termasuk Tiket Pesawat PP dan Paket Tour

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pesona sunset di Pantai Tanjung Kelayang, Belitung

TRIBUNTRAVEL.COM - Belitung, pulau indah di Indonesia yang terkenal dengan pantai putihnya, batu granit besar, dan kekayaan budaya, adalah destinasi sempurna untuk liburan singkat. 

Dengan waktu yang terbatas, 3 hari 2 malam di Belitung sudah cukup untuk mengeksplorasi berbagai keindahan alamnya, menyelami budaya lokal, dan menikmati kuliner lezat yang akan memanjakan lidahmu.

Baca juga: Itinerary Belitung 4 Hari 3 Malam Libur Long Weekend, Kunjungi Museum Kata Andrea Hirata

Baca juga: Itinerary Bangka Belitung 3 Hari 2 Malam, Cuma Rp 3,5 Jutaan Sudah Termasuk Tiket Pesawat & Hotel

Dalam itinerary ini, kamu akan mengunjungi destinasi ikonik seperti Rumah Adat Belitong, Eco Wisata Gusong Bugis, serta mengikuti Paket Tour Belitung yang sudah terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. 

Tidak hanya itu, kami juga akan memberikan informasi lengkap mengenai penginapan di Havana Mutiara Belitung, tempat makan yang direkomendasikan, dan estimasi bujet agar liburanmu semakin menyenangkan. 

Siap untuk menjelajahi Belitung? Simak itinerary lengkapnya berikut ini!

Baca juga: Daekery Doughnuts di Pangkalpinang, Bangka Belitung Hadirkan Donat Premium dengan 22 Varian Rasa

Hari Pertama

Pagi

Perjalanan dimulai dari Jakarta menuju Belitung naik Lion Air.

Harga tiket pesawat Rp 699.944.

Pesan tiket pesawat di sini.

Tiba di Bandara H.A.S. Hanandjoeddin Belitung bisa cari tempat sarapan.

Kamu bisa sarapan di Warung Makan Mak Nini Simpang Bandara.

Bujet sarapan Rp 25.000.

Setelah sarapan bisa mencari tempat sewa motor.

Bujet sewa motor Rp 80.000.

Baca juga: Nikmatnya Otak-otak Bakar di Bangka Belitung, Wajib Bawa Pulang untuk Oleh-oleh Liburan

Rumah Adat Belitong di Belitung (Virandy Putra, CC BY-SA 4.0 , via Wikimedia Commons)

Baca juga: Serunya Mengunjungi Taman BMW di Desa Air Putih, Mentok, Bangka Barat, Kepulauan Bangka Belitung

Halaman
1234