Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Jazz Goes to Campus 2023: Jadwal, Lokasi, Harga Tiket, dan Line Up

Penulis: Sinta Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Jadwal, lokasi, harga tiket, dan line up Jazz Goes to Campus 2023.

- Maliq & d'Essentials

Aksi panggung Maliq & D'Essentials pukau ribuan penonton gelaran Pucuk Cool Jam 2020 Make The Journey Louder, ajang Festival Pentas Seni dan kreativitas yang memfasilitasi potensi, minat dan talenta insan muda kreatif di bidang seni, berlangsung di Kota Yogyakarta bertempat di Lapangan Mandala Krida pada tanggal 1 Februari 2020. (TRIBUNNEWS.COM/FX ISMANTO )

- Mahalini

- Dikta

- Fariz RM

- Hivi!

Baca juga: Jet Pribadi Taylor Swift Tercatat Terbang 166 Jam Selama Konser The Eras Tour

- Andre Dinuth x Wanda Omar feat. Kalya Islamadina

- Efek Rumah Kaca

- Ardhito Pramono

- Nita Aartsen feat. Tompi, Nesia, Alexander, Kuba, and Boerderline

- Kenny Gabriel "The Playground Live Session"

- Reality Club

- Danilla and The Glamors

- The Groove feat. Tiara Effendy

- Skastra

- Teddy Adhitya

Musisi Teddy Adhitya berkolaborasi dengan musisi asal Singapura Sezairi Sezali dalam program Music Matters Live From Home (MMLFH), yang diluncurkan oleh Branded Ltd dan Singapore Tourism Board. (Istimewa)

- Aruma

- Batavia Collective feat. Agatha Priscilla

- Jaz

- Farrel Hilal feat. Jordy Waeluruw & Rahmania Astrini

Baca juga: Mengenal Visa Olahraga dan Musik yang Diterbitkan Imigrasi Jelang Konser Coldplay dan MotoGP

- Friday Noraebang

- Smara Tantra

- Raka Indra

(TribunTravel.com/SA)