Sementara itu, menurut Yusuf, mobil rombongan Bupati Pinrang terparkir rapi di tempat parkir Lembah Salimbongan.
"Mobil kami membawa genset, cuma satu kendaraan yang hilir mudik masuk lokasi camping, yang lainnya di daerah parkir," ujar Yusuf.
Ia menambahkan, sehari-hari ada portal yang biasanya ditutup warga untuk menuju akses lokasi camping.
Saat melihat rombongan, warga sendiri yang membuka portal karena melihat banyaknya logistik yang dibawa.
(TribunTravel.com/Sinta A.)
Baca juga: 6 Olahan Jagung Khas Sulawesi yang Wajib Kamu Coba, Ada Nasi Jagung hingga Binte Buluhuta
Baca juga: Pallu Kaloa, Hidangan Berkuah Khas Makassar dengan Bumbu Rempah Khas Sulawesi Selatan
Baca tanpa iklan