Kamu juga bisa menikmatinya untuk bersantai atau sekedar melepas penat.
Pemesanan tempat bisa dilakukan secara online di situs resmi Yomiuriland.
Harga tiketnya mulai dari 1.900 yen per orang untuk hari kerja dan 2 ribu yen pada akhir pekan.
Fasilitas yang didapat termasuk tiket masuk taman hiburan, tempat duduk tepi kolam (satu meja dan dua kursi), listrik, Wi-Fi, satu jam naik bianglala, parkir gratis dan handuk gratis untuk digunakan di pemandiang umum Oka no Yu, yang berada di luar taman.
Tempat yang disediakan hanya boleh diisi maksimal dua orang, termasuk tempat duduk tepi kolam dan kabin bianglala.
Baca juga: Lebih dari Setengah Gugusan Terumbu Karang Terbesar di Dunia Hilang, Apa Penyebabnya?
Baca juga: Pakar Pariwisata Beberkan Empat Indikator Keberhasilan Suatu Destinasi Wisata
Baca juga: Segitiga Bermuda dan 24 Temuan Lain di Dunia yang Tak Bisa Dijelaskan Ilmuwan
Baca juga: Masih Jadi Misteri, Pilot Lihat Jetpack Terbang pada Ketinggian 6.000 Kaki di Sekitar Bandara
TribunTravel.com/rizkytyas
Baca tanpa iklan