Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Viral di Medsos, Seorang Ayah yang Lindungi Anaknya dari Terjangan Kereta Api

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi kereta api

Dikatakan Ixfan, palang pintu, sirine, dan penjaga perlintasan hanyalah sebagai alat bantu keamanan dan keselamatan. Ini dikarenakan lat utama keselamatan ada pada rambu-rambu lalu lintas bertanda stop.

"Rambu tanda stop itu yang sering diabaikan pengendara sehingga terjadilah temperan KA di perlintasan," ucap Ixfan Hendriwintoko kepada Tribunjatim.com.

Dikutip dari TribunJatim, Panit Lantas Polsek Warujayeng Polres Nganjuk, Ipda Imran Rosyidi membenarkan kejadian kecelakaan tersebut.

Menurutnya, kejadian berawal ketika kendaraan Toyota Avanza melaju dari arah selatan ke utara.

Sesampai di perlintasan rel kereta api, ada kereta ke 1 dari arah timur ke barat dan bersamaan ada kereta ke 2 yakni Kereta Api Logawa dari arah barat ke timur.

Karena mobil berhenti terlalu kedepan dan bemper mobil sudah di atas rel bagian selatan.

Seiring datangnya Kereta Api Logawa melaju dengan kecepatan tinggi dengan jarak yang sudah dekat, sehingga kecelakaan tidak dapat terelakkan.

"Kami lakukan olah TKP dan meminta keterangan saksi serta mengumpulkan bukti-bukti. Dari hasil olah TKP sementara diindikasikan bahwa sopir Avanza lalai karena berhenti tidak mengambil jarak yang aman, bahkan sebagian badan kendaraan berada di atas rel KA. Tidak ada korban jiwa ataupun luka dalam kejadian tersebut," kata Imran.

Meski demikian, tambah Imran, peristiwa itu patut menjadi pelajaran berharga bagi pengendara kendaraan. Semuanya harus benar-benar hati-hati saat lewat di perlintasan rel kereta api yang tidak berpalang.

"Lebih baik menunggu dari pada hal yang tidak diinginkan terjadi dan membuat celaka. Jika berhenti ambil jarak yang aman dari perlintasan KA," tutur Imran.

Deretan Negara yang Tak Punya Bandara, Kereta Api, Pepohonan, dan Situs Warisan Dunia

Jangan Buang Boarding Pass Kereta Api, Bisa Ditukar Tiket Gratis

10 Fakta Unik Jepang, Negara yang Tawarkan Spa Kaki Dalam Kereta Api

Naik Kereta Api di Bulan Februari 2020 Dapat Diskon 10 Persen, Khusus Medan dan Solo

Penumpang Wajib Tahu, Ini Kompensasi Jika Kereta Api Alami Keterlambatan

TribunTravel/Ambar Purwaningrum