Namun jika kamu belum memiliki Annual Pass Dufan, untuk mendapatkannya pun cukup mudah.
Simak cara-cara untuk mendapat Annual Pass Dufan berikut ini.
- Lakukan pembelian Annual Pass Dufan langsung di loket Dufan.
- Jika kamu belum sempat datang ke Dufan, pembelian Annual Pass Dufan bisa dibeli lewat website resmi ancol.com.
- Bagi pengunjung yang ingin membeli tiket Dufan bisa mendapatkan tiket dengan dua potongan.
Potongan 1 untuk masuk gerbang Dufan, dan potongan 2 untuk pembuatan kartu Annual Pass.
• Dufan Berikan Promo Khusus untuk Wanita Selama Oktober 2019
• 30 Agustus Besok, Dufan Buka Hingga Tengah Malam
• Punya Annual Pass, Traveler Gratis Masuk Dufan Selama Setahun
Wahana Baru Dufan
Dunia Fantasi diketahui sudah meluncurkan 7 wahana baru sejak 5 Juni 2019 lalu.
Mulai dari Baling-baling, Kolibri, Paralayang, Karavel, Turbo Drop, Zig-Zag, hingga New Ontang-Anting.
Pada akhir 2019 Dufan juga akan meluncurkan dua wahana baru lagi.
Yakni Haunted House dan Fantastique yang tak kalah serunya.
Selain itu, ada Internasional Stage Show Spongebob Squarepants mulai sejak 25 Mei hingga 16 Juni 2019 yang merupakan live stage show pertama di Indonesia.
Ditambah juga akan hadir wahana baru bertemakan Indoor Coaster.
Wahana Indoor Coaster akan di luncurkan pada Desember 2019.
• Dufan Siap Luncurkan Beragam Wahana Baru saat Libur Lebaran
• Nikmati Libur Lebaran, Coba 9 Wahana Baru DUFAN dengan Tiket Murah Pre Sale 2
• Promo Spesial Ramadan 2019, Dufan Tawarkan Tarif Tiket Masuk Mulai dari Rp 100 Ribu
(TribunTravel.com/ Ayumiftakhul)
Baca tanpa iklan