Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

6 Hal yang Tak Boleh Dilakukan di Pesawat, dari Meminum Obat hingga Aturan Meletakkan Barang

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi.

TRIBUNTRAVEL.COM - Tujuan naik pesawat secara sederhana adalah mencapai tujuan dengan aman, nyaman, dan lebh cepat dibandingkan moda transportasi lain.

Meski senyaman mungkin, kita tidak bisa seenaknya di pesawat.

Perlu diketahui, di pesawat ada berbagai peraturan yang harus dipatuhi setiap penumpang.

Peraturan ini untuk keamanan dan kenyamanan penumpang.

Tonton Juga:

Berikut berbagai hal yang tak boleh dilakukan para traveler saat berada di pesawat, seperti dikutip TribunTravel.com dari laman SmarterTravel.

1. Minum obat pertama kali

Obat batuk yang menyebabkan seorang pria Tiongkok Kecanduan (Pear Video)

Jangan pernah minum obat dalam penerbangan yang belum pernah kamu coba sebelumnya.

Terbang di ketinggian 35.000 kaki perlu penyeseuaian.

Jika memungkinkan mintalah saran dari dokter.

2. Bercanda tentang bom

Pesawat pembom Tupolev Tu-160 milik Rusia (IST)

Bom merupakan ancaman serius di penerbangan.

Jangan pernah bercanda tentang bom karena akan membuatmu ditangkap pihak berwenang.

3. Melupakan pengarahan pengamanan

Instruksi pramugari (Boldsky.com)

Traveler tentu tahu bosannya para wisatawan saat mendengar briefing dari pramugari.

Halaman
12