TRIBUNTRAVEL.COM - Ada banyak tiket pesawat murah untuk penerbangan rute Jakarta menuju Pekanbaru.
Tiket pesawat murah Jakarta-Pekanbaru ini bisa dipesan untuk penerbangan akhir pekan pada Jumat, 9 Juli 2021.
Dengan tiket pesawat murah ini, penumpang dijadwalkan berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II.
Tarifnya cukup terjangkau, penerbangan langsung dari Jakarta ke Pekanbaru dibanderol mulai Rp 429 ribuan.
Baca juga: Tiket Pesawat Murah Jakarta-Labuan Bajo dari Lion Air, Batik Air dan Citilink, Mulai Rp 1 Jutaan
Melansir laman Skyscanner.co.id, Kamis (24/6/2021), berikut tiket pesawat murah rute Jakarta-Pekanbaru yang bisa dipesan untuk penerbangan akhir pekan.
1. AirAsia
Maskapai AirAsia menawarkan tiket pesawat murah untuk rute Jakarta-Pekanbaru dengan harga Rp 429.105.
Penumpang nantinya akan berangkat dari Bandar Soekarno-Hatta pada pukul 14.55 dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pada pukul 16.35.
Penerbangan ini berdurasi 1 jam 40 menit.
2. Lion Air
Maskapai selanjutnya yang menawarkan penerbangan Jakarta-Pekanbaru adalah Lion Air.
Lion Air menawarkan tiket pesawat murah rute Jakarta-Pekanbaru dengan harga mulai Rp 554 ribuan.
Baca juga: Tiket Pesawat Murah Jakarta-Lombok Mulai Rp 400 Ribuan, Cek Jadwal Keberangkatannya
Baca juga: Tiket Pesawat Murah Jakarta-Surabaya Mulai Rp 391 Ribuan, Cek Jadwal Keberangkatannya
Berikut tarif dan jadwal keberangkatannya:
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 09.10 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 10.55 WIB = Rp 554.745
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 12.55 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 14.40 WIB = Rp 554.745
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 16.00 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 17.45 WIB = Rp 554.745
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 09.55 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 11.40 WIB = Rp 832.882
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 16.55 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 18.40 WIB = Rp 832.882.
Baca juga: Tiket Pesawat Murah Medan-Jakarta dari AirAsia, Lion Air dan Citilink, Harga Mulai Rp 541 Ribuan
3. Citilink
Citilink juga menawarkan tiket pesawat murah dengan rute penerbangan Jakarta-Pekanbaru.
Tiket pesawat murah dari Citilink dibanderol dengan tarif Rp 664.716.
Ada dua jadwal keberangkatan yang bisa dipilih, sebagai berikut:
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 06.04 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 07.55 WIB.
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 15.20 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 17.05 WIB.
4. Thai Lion Air
Maskapai lainnya yang menawarkan tiket murah rute Jakarta-Pekanbaru adalah Thai Lion Air.
Untuk sekali jalan, harga tiketnya sebesar Rp 681.757.
Berikut jadwal keberangkatan yang bisa dipilih:
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 09.10 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 10.55 WIB.
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 12.55 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 14.40 WIB.
• Berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta pukul 16.00 WIB dan tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II pukul 17.45 WIB.
Baca juga: Tiket Pesawat Murah Jakarta-Bali, Naik AirAsia Mulai Rp 483 Ribuan
Baca juga: Beli Tiket Pesawat Citilink via Traveloka, Simak Cara Dapatkan Layanan Gratis Rapid Antigen
(TribunTravel.com/Mym)
Baca selengkapnya soal tiket pesawat di sini.