55 Kota dengan Makanan Tradisional Terbaik di Dunia 2020 Versi Tasteatlas, Bandung Wakili Indonesia
Bandung mewakili Indonesia sebagai Kota dengan Makanan Tradisional Terbaik Tasteatlas Awards 2020
TRIBUNTRAVEL.COM - Situs Kroasia, Tasteatlas mengulas makanan tradisional, resep lokal, dan restoran autentik di seluruh dunia merilis Tasteatlas Awards 2020.
Salah satu kategorinya adalah Kota dengan Makanan Tradisional Terbaik (Best Cities for Traditional Food).
Dalam kategori tersebut penilaian dilakukan oleh kritikus restoran profesional dan 63.402 suara (voting) pembaca Tasteatlas.
Ada 55 kota yang masuk dalam datar tersebut, Bandung mewakili Indonesia sebagai Kota dengan Makanan Tradisional Terbaik Tasteatlas Awards 2020 adalah Bandung, Jawa Barat.
Berikut daftar lengkap kota-kota di dunia yang diklaim sebagai kota dengan makanan tradisional terbaik menurut Tasteatlas.
1. Paris, Prancis
Di posisi pertama ada Kota Paris, Prancis. Kota romantis ini mempunyai banyak makanan tradisional yang layak dicoba.
Misalnya saja, macaron, baguette dan escargot yang terbuat dari siput.
Walau beberapa makanan Prancis mulai banyak dijual di Indonesia, tetapi kamu tetap harus mencobanya jika suatu saat berkunjung ke sana.
Temukanlah makanan dengan rasa autentik agar tahu bedanya dengan yang dijual di Indonesia.
Cicipi Lezatnya Pepesan Telengis, Kuliner Tradisional Khas Bali yang Jarang Diketahui |
![]() |
---|
Teras Kaca Pantai Nguluran, Menikmati Keindahan Laut Selatan Sambil Merasakan Sensasi Uji Adrenalin |
![]() |
---|
Video Gajah Dipukuli hingga Meronta Kesakitan Viral di Medsos, 2 Pelatih Ditahan |
![]() |
---|
5 Villa Terapung di Indonesia Ini Suguhkan Suasana Mirip Maldives |
![]() |
---|
Resep Telur Woku, Kreasi Bumbu Khas Sulawesi Utara yang Pedas, Gurih dan Harum |
![]() |
---|