TRIBUNTRAVEL.COM - Tumis sayur bayam memang terlihat sederhana.
Meski sederhana, Tumis Sayur Bayam cocok disantap unruk menu makan malam.
Tidak membutuhkan waktu yang lama, memasak Tumis Sayur Bayam hanya membutuhkan waktu 20 menit saja.
Yuk, ikuti resep Tumis Sayur Bayam berikut ini :
Bahan-bahan
Bahan
- 2 ikat bayam
- 250 ml air
- 1 sendok teh garam
Bumbu Halus
- 5 butir bawang merah
- 2 butir bawang merah, haluskan
Langkah Pembuatan
-
Tumis bumbu halus hingga harum. Tuangkan air dan garam. Masak sampai mendidih.
-
Masukkan bayam. Aduk rata.
-
Tambahkan irisan tomat. Masak sebentar. Angkat.
-
Sajikan Tumis Sayur Bayam untuk menu makan malam bersama keluarga