Breaking News:

Tak Hadiri Nikahan Kahiyang, Pedangdut Ini Malah Banjir Pujian Warganet

Pernikahan putri Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kahiyang Ayu dengan Bobby Nasution dilansungkan di Solo, Jawa Tengah.

TribunMedan
Inul Daratista dan Presiden Joko Widodo 

Laporan Wartawan TribunTravel.com, Arif Setyabudi

TRIBUNTRAVEL.COM - Pernikahan putri Presiden Joko Widodo sempat menyedot perhatian warganet Indonesia.

Pernikahan putri Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kahiyang Ayu dengan Bobby Nasution dilansungkan di Solo, Jawa Tengah.

Tak hanya tokoh-tokoh politik saja yang diundang.

Bikin Pengen Nyemplung! Ini 5 Kolam Renang dengan Pemandangan Menakjubkan di Dubai

Artis-artis juga ikut datang ke pernikahan Kahiyang Ayu dan Bobby.

Namun, tak semua artis tanah air datang ke pernikahan Kahiyang dan Bobby.

Pada acara resepsi pernikahan di pada Rabu (8/11/2017), sederet artis tanah air ikut antri dan hadir di pernikahan Kahiyang dan Bobby.

Cantik Sih Tapi Lihat Kelakuan Gadis Ini di Taksi Online, Bikin Geram!

Satu artis yang menyebutkan alasannya tak hadir ke pernikahan putri Presiden Joko Widodo adalah Iis Dahlia.

2 dari 3 halaman

“Sebenernya mungkin seru ya, tapi aku mikirnya gini lho. Saya kalau disuruh ngantre-ngantre, apalagi namanya Presiden, yang datang pasti banyak banget. Solo itu kan kotanya kecil, terus hotelnya enggak banyak, jadi pasti rebutan sama bapak-bapak yang lain, sama keluarganya. Jadi aku pikir aku enggak lah. Mikirin yang ngantre aja udah senewen,” ungkapnya seperti dilansir dari Tribunnews.

Inilah Alasan di Balik Pergantian Nama Bandara Harare di Zimbabwe jadi Bandara Mugabe

Ibu dari Juwita Salshadilla dan Devano Danendra ini mengaku sudah mengaku minta izin langsung untuk tidak menghadiri acara resepsi pada Presiden Joko Widodo.

“Aku malah bercandain ke Bapak, kalau aku diundang sebagai penyanyi, kita datang. Tapi kalau cuma undangan, enggak ah Pak, ribet soalnya,” sambungnya.

Presiden Joko Widodo menyebar 8.000 undangan untuk masyarakat biasa, artis hingga pejabat.

Ngaku Tak Kapok, Inilah Detik-detik Menegangkan Saat Peselancar Ini Tersapu Ombak Monster

Satu artis lain yang tidak hadir adalah Inul Daratista.

Pedangdut ini memang tak hadir dalam pernikahan putri Presiden Joko Widodo karena tidak mendapat undangan.

Namun, ia tetap mengucapkan selamat pada Presiden Joko Widodo dan mendoakan yang terbaik untuk Kahiyang dan Bobby.

Mengerikan! Ini 10 Hal Tak Terduga yang Terjadi Setiap Menitnya, Kematian dan Bencana Menghantui

3 dari 3 halaman

"PRESIDENKU MANTU

Hampir semua pejabat teras, wong penting ,se Indonesia klo bs hadir smua utk turut serta memberikan restu dan doa'nya

Bpk kita jokowi sangat njawani banget... terlihat ketika prosesi mantu ini digelar sampe tukang becak aja terlibat tanpa harus d bayar..meskipun undangan lisan yg bapak sampaikan buat kita ,sungguh saya bangga sekali, bisa
hadir apalagi di perhelatan presiden kebanggaan kita bersama

Sederhana saking sederhananya sampe smua segan klo gak hadir, (salut) pakde jokowi," tulisnya seperti dilansir TribunTravel.com dari akun Instagram @inul.d.

Dalam postingannya, ia juga mengungkapkan ingin datang namun tak mendapat undangan secara resmi.

"Ngarep kekondangan presiden,sayang ra ono undangan resmine

Selanjutnya
Sumber: Tribun Travel
Tags:
Inul DaratistaJoko WidodoIis Dahlia Silfester Matutina
BeritaTerkait
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved