TRIBUNTRAVEL.COM - Kamu merencanakan liburan akhir pekan ke Bogor, Jawa Barat bareng pasangan akhir pekan ini?
Jika kamu berangkat dari Depok, itinerary Bogor 1 hari ini bisa kamu coba.
Baca juga: Bukit George dan 4 Destinasi di Bogor, Jawa Barat: Cek Harga Tiket Masuknya
Baca juga: 10 Tempat Wisata Murah Meriah di Bogor, Jawa Barat untuk Liburan Keluarga
Lokasi Bogor dekat dari Depok, hanya sekira 1,5 jam perjalanan naik motor.
Berikut itinerary Bogor 1 hari dari Depok bareng pasangan lengkap dengan estimasi bujetnya.
Baca juga: Itinerary Kuliner Sehari Penuh di Bogor, Bujet Rp 385 Ribuan Include Oleh-oleh Roti Unyil Venus
09.00 WIB – Jalan Santai di Kebun Raya Bogor
Baca juga: Itinerary Bogor 2 Hari 1 Malam Cocok untuk Honeymoon Bujet Rp 2,7 Juta: Penginapan Estetik
Alamat: Jalan Ir. H. Juanda No.13, Paledang, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat
Perhentian pertama adalah Kebun Raya Bogor, ikon wisata yang sudah sangat populer.
Di Kebun Raya Bogor, kamu bisa menikmati suasana rindang pepohonan dan udara sejuk.
Bersantai sambil berjalan kaki menjadi aktivitas favorit wisatawan.
Ada pula banyak spot foto romantis yang cocok diabadikan bersama pasangan.
Harga tiket masuk Kebun Raya Bogor: Rp 25.500 per orang ( weekend)
11.00 WIB – Seru-seruan di The Jungle Waterpark Bogor
Baca juga: Itinerary Bogor 1 Hari dari Jakarta: Jelajahi Alam Puncak Berdua dengan Bujet Rp 560 Ribu
Alamat: Jalan Tirta Nirwana Raya, Mulyaharja, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat
Setelah puas menikmati suasana alam, lanjutkan perjalanan ke The Jungle Waterpark Bogor.
Jaraknya sekira 20 menit dari Kebun Raya Bogor.