TRIBUNTRAVEL.COM - Lembang di Kabupaten Bandung Barat memang merupakan spot wisata yang terkenal luas.
Sebagai salah satu destinasi favorit, Lembang menghadirkan beragam pilihan wisata menarik.
Tak heran jika banyak wisatawan menjadikannya destinasi untuk menghabiskan waktu liburan.
Nah, buat kamu yang berencana liburan ke Lembang bersama pasangan, TribunTravel sudah menyiapkan itinerary khusus.
Pesa hotel Grand Paradise Lembang, klik di sini.
Rencana perjalanan ini berisi rekomendasi destinasi wisata, kuliner, hingga spot perbelanjaan.
Estimasi bujet yang dibutuhkan mulai dari Rp 3,4 jutaan untuk perjalanan 3 hari 2 malam dengan keberangkatan dari Jakarta naik kereta api.
Pesan tiket KA Papandayan Jakarta-Bandung, klikĀ di sini.
Anggaran tersebut sudah berlaku untuk 2 orang, sehingga sangat pas jika kamu ingin bepergian bareng pasangan
Beberapa kebutuhan utama selama liburan ke Lembang pun sudah termasuk dalam estimasi bujet.
Mulai dari tiket kereta, penginapan, biaya kuliner, hingga tiket wisata.
Penasaran dengan detail perjalanannyai?
Simak ulasan yang sudah dirangkum TribunTravel berikut.
Pesan oleh-oleh Bolu Susu Lembang khas Bandung, klik di sini.
Pesan oleh-oleh Kue Balok Lumer Sultan khas Bandung, klik di sini.
Baca tanpa iklan