Nikmati suasana rindang di Swan Lake, Healing Garden, dan Rainforest.
Cocok untuk solo traveler yang ingin me-time di ruang hijau.
18.00 WIB – Menyaksikan Senja di Gardens by the Bay
Lanjut ke Supertree Grove untuk menikmati sore dan lampu malam hari.
Nikmati pertunjukan Garden Rhapsody yang gratis setiap malam.
20.00 WIB – Makan Malam di Satay by the Bay
Masih di area Gardens by the Bay, coba sate, nasi lemak, atau seafood di hawker ini.
bujet makan malam Rp 192.000
21.30 WIB – Kembali ke Hostel dan Istirahat
Pulang ke Lavender, mandi, lalu istirahat untuk persiapan hari kedua.
Hari Kedua – Trekking Ringan & Menikmati Suasana Tenang
07.30 WIB – Sarapan di Hostel
Nikmati sarapan gratis di hostel sebelum memulai perjalanan panjang.
08.30 WIB – Trekking Ringan di Southern Ridges
Naik MRT ke HarbourFront, lalu trekking di Southern Ridges: Henderson Waves – Forest Walk – Canopy Walk.
Baca tanpa iklan