Estimasi biaya Hari 3: Rp 170.000 + hotel
Estimasi Biaya Total
| Transport lokal + masuk objek wisata + makan | Rp 510.000 |
| Hotel (2 malam, kelas menengah Rp 250.000/malam) | Rp 500.000 |
| Total per orang | Rp 1.000.000 – Rp 1.200.000 |
*Disclaimer:
- Jika bepergian bersama, biaya transportasi dan penginapan bisa lebih hemat.
- Biaya dan tarif di atas bisa berubah sewaktu-waktu.
Baca juga: Pesona Bukit Avatar, Spot Berburu Sunrise di Bajawa Ngada NTT dengan Latar Gunung Inerie
Rekomendasi Tempat Sewa Motor di Solo
Kamu bisa menyewa motor agar lebih mudah bermobilitas selama di Solo.
Berikut rekomendasi tempat sewa motornya:
1. Setasiun Motorent
Setasiun Motorent melayani persewaan motor di Solo dan sekitarnya.
Tarif sewa motor di tempat ini mulai dari Rp 60.000 per hari/ 24 jam.
Harga tersebut sudah termasuk sejumlah fasilitas menarik, seperti helm dan jas hujan.
Setasiun Motorent berlokasi di Jalan Kemuning I, Purwosari, Laweyan, Kota Solo, Jawa Tengah.
Pemesanan dan informasi lebih lanjut, silahkan hubungi 081215004842.
2. Day Rent Solo
Baca tanpa iklan