Motor memudahkan kamu menjelajahi Surabaya dengan fleksibel.
08.30 WIB – Museum Gedung Siola
Baca juga: Itinerary Surabaya 3 Hari 2 Malam dari Jakarta, Bujet Hemat Rp 1,1 Juta Termasuk Kereta PP & Hotel
Museum Gedung Siola menampilkan sejarah perdagangan Surabaya di era kolonial Belanda.
Cocok untuk yang tertarik sejarah sekaligus spot foto Instagramable.
Museum Gedung Siola berlokasi di Jalan Tunjungan No.1, Genteng, Kecamatan Genteng, Surabaya, Jawa Timur 60275.
10.00 WIB – Tunjungan Plaza
Jelajahi Tunjungan Plaza dan sekitarnya.
Selain bisa belanja, kamu bisa melihat arsitektur kolonial yang ikonik.
Bujet jajan Rp 35.000.
11.30 WIB – Museum De Javasche Bank
Nikmati koleksi sejarah ekonomi dan mata uang Indonesia.
Spot ini menarik bagi penggemar sejarah dan fotografi.
Museum De Javasche Bank berlokasi di Jalan Garuda No.1, Krembangan Selatan, Kecamatan Krembangan, Surabaya, Jawa Timur 60175.
13.00 WIB – Makan Siang di Sentra Wisata Kuliner Bratang Binangun
Cicipi berbagai menu khas Surabaya seperti nasi campur, soto, atau ayam bakar.
Baca tanpa iklan