TRIBUNTRAVEL.COM - Thailand menjadi negara tujuan favorit bagi wisatawan Indonesia untuk liburan ke luar negeri.
Salah satu kota terbaik di Thailand untuk kunjungan wisata adalah Bangkok.
Liburan di Bangkok, kamu bisa menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam.
Selama 3 hari 2 malam, banyak tempat yang bisa dikunjungi di Bangkok.
Berikut TribunTravel telah merancang itinerary liburan di Bangkok selama 3 hari 2 malam.
Promo hotel murah di Bangkok Rp 200 ribuan
Itinerary Bangkok 3 Hari 2 Malam
Hari 1: Tiba di Bangkok & City Tour
Pagi – Tiba di Suvarnabhumi Airport
Beli eSIM/simcard: THB 300/Rp 150.000
Naik Airport Rail Link ke pusat kota (tarif: THB 45/Rp 20.000)
Baca juga: Itinerary Chiang Rai Thailand 3 Hari 2 Malam, Kunjungi Wat Rong Khun yang Berwarna Serba Putih
Siang – Check-in hotel (Pratunam)
Rekomendasi: Amber Inn Bangkok, De Lux Bangkok Hotel, Royal Asia Hotel Pratunam
Tarif: Rp 390.000/malam
Booking hotel di Pratunam Bangkok
Baca tanpa iklan