Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rencana Wisata

Itinerary Jogja 3 Hari 2 Malam Start dari Semarang, Siapkan Bujet Rp 940 Ribuan per Orang

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

WISATA JOGJA - Sejumlah wisatawan tengah menikmati pemandangan menawan di HeHa Sky View, Gunungkidul, Jogja, Jumat (11/4/2025).

Sore:

  • Eksplorasi Malioboro: jalan-jalan, belanja oleh-oleh
  • Coba andong atau becak: Rp 50.000 (sharing)

Malam:

  • Belanjar di Pasar Beringharjo
  • Makan malam sekaligus nongkrong di Angkringan Kopi Joss: Rp 20.000
  • Kembali ke hotel

Pesan oleh-oleh bakpia pathok khas Jogja, klik di sini.

Keraton Yogyakarta, tempat wisata bersejarah di Jogja yang didirikan oleh Pangeran Mangkubumi pada tanggal 9 Oktober 1755. (Jogjakarta.go.id)

Pesan oleh-oleh sayajo khas Jogja, klik di sini.

Hari 2: Wisata Budaya dan Alam

Pagi:

  • Sarapan di hotel
  • Kunjungi Keraton Yogyakarta: tiket masuk Rp 15.000
  • Lanjut ke Taman Sari untuk melihat arsitektur bersejarah: tiket masuk Rp 15.000

Siang:

  • Makan siang di Ayam Geprek Bu Made: Rp 25.000
  • Mengunjungi Candi Prambanan: tiket masuk Rp 50.000

Sore: 

  • Sunset di Tebing Breksi: tiket masuk Rp 15.000
  • Kembali ke pusat kota, mampir beli oleh-oleh (bakpia atau batik)

Malam:

  • Makan malam di Sate Klathak Pak Pong: Rp 50.000
  • Kembali ke hotel untuk istirahat

Pesan oleh-oleh yangko Giant khas Jogja, klik di sini.

Sate Klathak Pak Pong yang legendaris di Jogja. (Instagram/satepakpong)

Hari 3: Wisata Kekinian dan Kepulangan

Pagi: 

  • Sarapan di hotel sekaligus check-out
  • Kunjungi HeHa Sky View: tiket masuk Rp 25.000

Baca juga: Itinerary Gunungkidul Jogja 3 Hari 2 Malam dari Jakarta, Seru dan Hemat dengan Bujet Rp 2 Jutaan

Siang:

  • Bersantai sejenak di Bukit Bintang: Rp 20.000
  • Makan siang di Mangut Lele Mbah Marto: Rp 50.000

Sore: 

  • Persiapan pulang ke Semarang

Estimasi Total Biaya (untuk perjalanan 4 orang)

Akomodasi (2 kamar 2 malam) Rp 1.200.000 (Rp 300.000 per orang)
Transportasi (bensin + tol) Rp 400.000 (Rp 100.000 per orang)
Biaya hari pertama Rp 120.000
Biaya hari kedua Rp 175.000
Biaya hari ketiga Rp 95.000
Oleh-oleh (opsional) Rp 150.000
Total per orang Rp 940.000
Halaman
1234