Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Itinerary Sydney 4 Hari 3 Malam Bujet 8 Jutaan, Kunjungi Bondi Beach hingga Blue Mountains

Penulis: Sinta Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemandangan Sydney, Australia. Itinerary liburan di Sydney selama 4 hari 3 malam, dengan mengunjungi Sydney Opera House hingga Bondi Beach.

Pagi

Sarapan di hotel.

Kunjungi Taronga Zoo, kebun binatang di Sydney dengan 2.500 hewan.

Tiket masuk AUD 53 atau sekira Rp 547.935 per orang.

Taronga Zoo. (destinationnsw.com.au)

Siang

Makan siang di Barangaroo House.

Belanja di Queen Victoria Building (QVB) dan Pitt Street Mall.

Sore

Menikmati sunset cruise di Sydney Harbour.

Malam

Makan malam di Chinatown.

Kunjungi Mamak untuk Malaysian food atau Golden Century untuk menikmati seafood.

Kembali ke hotel dan istirahat.

Baca juga: Negara dengan Lama Waktu Puasa Terpanjang & Tersingkat di Dunia: Greenland 17 Jam, Australia 12 Jam

Hari ke-4: Santai Sebelum Pulang

Pagi

Sarapan di Darling Harbour, kunjungi The Loft atau Blackbird Café.

Berjalan-jalan santai di SEA LIFE Sydney Aquarium dengan tiket masuk AUD 53 atau sekira Rp 547.935 per orang.

Siang

Makan siang di Fish Market untuk seafood segar.

Kembali ke hotel, check-out, dan menuju bandara.

Sore

Penerbangan kembali ke Denpasar.

Berikut beberapa pilihan tiket pesawat Sydney-Denpasar:

  • Scoot: Rp 3.120.746
  • Jetstar: Rp 3.829.300
  • AirAsia X: Rp 3.974.900

Pesan tiket pesawat Sydney-Denpasar

Estimasi bujet liburan di Sydney selama 4 hari 3 malam dengan keberangkatan dari Denpasar:

  Hari ke-1 Hari ke-2 Hari ke-3 Hari ke-4
Tiket pesawat Rp 1.882.086 - - Rp 3.120.746
Hotel Rp 368.740 Rp 368.740 Rp 368.740 -
Transportasi umum Rp 100.000 Rp 300.000 Rp 100.000 Rp 100.000
Makan Rp 100.000 Rp 200.000 Rp 200.000 Rp 200.000
Tiket wisata - Rp 361.844 Rp 547.935 Rp 547.935
TOTAL Rp 2.450.826 Rp 1.230.584 Rp 1.216.675 Rp 3.968.681

Jika dijumlahkan, maka total estimasi bujet liburan di Sydney selama 4 hari 3 malam dengan keberangkatan dari Denpasar yaitu Rp 8.866.766.

(TribunTravel.com/SA)