Check-in hotel di Cirebon.
Berikut beberapa rekomendasi hotel di Cirebon buat pilihan menginap:
- Hotel Sampurna Cirebon: Rp 204.750
- Hotel Citradream Cirebon: Rp 249.628
- MD7 Hotel Cirebon: Rp 294.840
Sore
Kunjungi Keraton Kanoman untuk melihat koleksi artefak bersejarah dan arsitektur keraton yang unik.
Harga tiket masuknya Rp 10.000 per orang.
Malam
Makan malam mencicipi kuliner khas Cirebon yaitu Nasi Lengko H. Barno.
Baca juga: Kampung Sabin Cirebon Tawarkan Nuansa ala Ubud Bali, Lokasinya di Tengah Persawahan
Hari ke-2: Wisata alam dan budaya
Pagi
Sarapan di hotel.
Perjalanan ke Gua Sunyaragi untuk menjelajahi gua dan menikmati pemandangan unik arsitektur gua batu karang.
Tiket masuk Gua Sunyaragi Rp 15.000 per orang.
Siang
Kunjungi Kampung Sabin untuk makan siang sambil menikmati suasana ala Ubud, Bali.
Baca tanpa iklan