Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Itinerary Palembang 3 Hari 2 Malam dari Jakarta, Bujet Rp 2 Jutaan Termasuk Tiket Pesawat & Hotel

Penulis: Sinta Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Foto aerial Masjid Cheng Hoo di Palembang, Sumatera Selatan, Minggu (4/6/2017). Itinenary liburan di Palembang selama 3 hari 2 malam berangkat dari Jakarta dengan bujet Rp 2 jutaan.

TRIBUNTRAVEL.COM - Palembang dapat dijadikan tujuan wisata saat liburan akhir pekan.

Berangkat dari Jakarta, Palembang dapat dengan mudah dicapai melalui perjalanan udara.

Jembatan Ampera, tempat wisata ikonik di Palembang, Sumatera Selatan. (D.W. Fisher-Freberg, CC BY-SA 3.0 , via Wikimedia Commons)

Liburan di Palembang, kamu bisa menghabiskan waktu selama 3 hari 2 malam.

Berikut itinenary liburan di Palembang selama 3 hari 2 malam, dengan asumsi berangkat dari Jakarta pada 10 Januari 2025.

LIHAT JUGA:

Itinenary Palembang 3 hari 2 malam

Hari ke-1: Tiba di Palembang

Pagi

Tiba di Palembang setelah perjalanan udara dari Jakarta.

Terdapat sejumlah maskapai yang melayani penerbangan langsung Jakarta-Palembang, di antaranya:

  • Lion Air: Rp 691.782
  • Pelita Air: Rp 779.105
  • Super Air Jet: Rp 743.134

Pesan tiket pesawat Jakarta-Palembang

Untuk menjelajahi Palembang, kamu bisa menyewa motor dengan tarif mulai Rp 70.000 per hari.

Sarapan pempek di Pempek Candy atau Pempek Beringin yang terkenal.

Baca juga: Tiket Pesawat Murah Jakarta-Palembang, Penerbangan Tanpa Transit Mulai Rp 600 Ribuan

Siang

Kunjungi Benteng Kuto Besak untuk melihat sejarah Palembang dan panorama Sungai Musi.

Halaman
1234