Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Promo Harga Tiket Masuk Dusun Semilir, Dapat Potongan 50 Persen Buat Coba Semua Wahana

Penulis: Nurul Intaniar
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pengunjung liburan akhir pekan ke Dusun Semilir Ngemplak, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Dusun Semilir telah merilis rincian harga tiket masuk melalui akun Instagram resminya, @dusunsemilir.

Adapun rincian harga tiket masuk Dusun Semilir terbaru berlaku selama November 2024, dengan rincian sebagai berikut:

● Tiket reguler weekdays: Rp 30.000 (termasuk tiket masuk, prosotan, dan omah suwung)

● Tiket reguler weekend: Rp 40.000 (termasuk tiket masuk, prosotan, dan omah suwung)

● Paket hemat weekdays: Rp 50.000 (termasuk tiket masuk, prosotan, omah suwung, dan gondola)

● Paket hemat weekend: Rp 60.000 (termasuk tiket masuk, prosotan, omah suwung, dan gondola)

● Paket hemat wahana weekdays: Rp 85.000 (termasuk tiket masuk dan dusun salju)

● Paket hemat wahana weekend: Rp 90.000 (termasuk tiket masuk dan dusun salju)

● Tiket terusan weekdays: Rp 130.000 (termasuk tiket masuk dan semua wahana)

● Tiket terusan weekend: Rp 145.000 (termasuk tiket masuk dan semua wahana)

Link pembelian tiket masuk Dusun Semilir online anti ribet, klik di sini

Pengunjung berfoto di spot instagramable Dusun Semilir Ngemplak, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah. (dusunsemilir.com)

Baca juga: Harga Tiket Masuk Penangkaran Buaya Asam Kumbang di Medan, Sumatera Utara, Fasilitasnya Lengkap

Promo Tiket Masuk Dusun Semilir

Disampaikan melalui akun Instagramnya, Dusun Semilir sedang bagi-bagi promo harga tiket masuk.

Adapun promo yang dimaksud yaitu diskon sebesar 50 persen untuk setiap pembelian tiket terusan.

Promo harga tiket masuk ini berlaku dari 27 Oktober-30 November 2024.

Halaman
123