Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rencana Wisata

Itinerary Kota Batu 3 Hari 2 Malam di Jawa Timur, Liburan Lengkap dengan Bujet Rp 1 Jutaan

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Batu Love Garden, pilihan tempat wisata untuk itinerary liburan di Batu, jawa Timur.

TRIBUNTRAVEL.COM - Berencana liburan ke Kota Batu di Jawa Timur?

Ada banyak tempat wisata di Kota Batu yang menarik buat dijelajahi.

Baca juga: Itinerary Malang 3 Hari 2 Malam dengan Bujet di Bawah 2 Juta, Kunjungi Malang dan Kota Batu

Baca juga: Harga Tiket Masuk Batu Love Garden di Kota Batu Jawa Timur, Cek Juga Paket Sewa Jeep

Jika bingung mau ke mana saja, TribunTravel merangkumkan itinerary Kota Batu 3 hari 2 malam.

Itinerary Kota Batu 3 hari 2 malam mencakup transportasi, tempat wisata populer, akomodasi, serta tempat untuk membeli oleh-oleh khas.

Hari 1

Pagi

Pengendara melintas di kawasan Alun-alun Batu, Jawa Timur. (TRIBUNTRAVEL.COM/SRI JULIATI)

Perjalanan dimulai dari Surabaya.

Kamu bisa naik mobil travel dari Surabaya menuju Alun-alun Batu.

TribunTravel merekomendasikan Dieng Travel.

Harganya Rp 140.000 dengan lama perjalanan 4 jam.

Pemesanan bisa klik di sini

Siang

Sesampainya di Alun-alun Batu, kamu bisa menuju tempat sewa motor.

Jika bingung menemukan tempat sewa, kamu bisa memesannya lewat traveloka.

Harga rental motor Rp 100.000/hari.

Halaman
1234