Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rekomendasi Wisata

Panduan Liburan ke Tanazawi Edupark di Montong, Tuban, Jawa Timur, Cek Juga Harga Tiket Masuknya

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNTRAVEL.COM - Berlibur di Tuban, Jawa Timur, adalah pilihan tepat bagi kamu yang mencari tempat wisata seru dan edukatif.

Satu tempat yang wajib dikunjungi adalah Tanazawi Edupark.

Baca juga: Ekowisata Silowo Tuban: Lokasi, Daya Tarik, Harga Tiket Masuk, dan Jam Buka

Ilustrasi kawasan Tanazawi Edupark, Tuban (instagram/tanazawi)

Baca juga: Rekomendasi 5 Hotel Murah di Tuban, Fasilitasnya Nyaman & Bagus

Tanazawi Edupark dikenal sebagai satu tempat wisata terpopuler di Tuban Jawa Timur, dan ini tidak mengherankan.

Tanazawi Edupark menawarkan varietas durian motong yang sangat terkenal dan berbagai jenis durian lainnya yang besar dan lezat.

Baca juga: Harga Tiket Masuk Wisata Silowo Tuban yang Lagi Viral, Suguhkan Keindahan Bak Sungai Amazon

Baca juga: 8 Kuliner Malam Enak di Tuban, dari Rajungan NDOROBEI hingga Mie Judes Tuban

Para pengunjung memiliki kesempatan untuk mencoba dan bahkan memanen durian langsung dari pohonnya, menjadikan pengalaman berlibur semakin menarik.

Dari segi desain, Tanazawi Edupark mengusung konsep arsitektur Jepang yang dipadukan dengan gaya khas Jawa.

Selain menikmati durian, kamu juga bisa bersantai di gazebo yang tersedia, dikelilingi oleh udara yang sejuk dan suasana rindang.

Tanazawi Edupark cocok untuk bersantai sambil menikmati keindahan alam dan mencicipi kelezatan durian yang segar.

Baca juga: 4 Tempat Wisata di Tuban Dekat Jalur Mudik via Pantura, Kunjungi Pantai Kelapa yang Indah

Daya Tarik Tanazawi Edupark

Selain memiliki spot foto yang sanagt bagus dan beraneka ragam, Tanazawi Edupark memiliki keindahan alam yang berpadu dengan ciri khas budaya Jawa dan Jepang.

Jadi, ketika berkunjung ke lokasi ini, kalian akan disuguhkan dengan bangunan Jepang dan bangunan Jawa.

Aktivitas di Tanazawi EduparkĀ 

Aktivitas yang bisa kamu lakukan di Tanazawi Edupark beragam.

Kamu dapat memulainya dengan mencobai wahana seru di sana.

Antara lain ada outbond, flying fox, sepeda udara, dan kolam renang.

Halaman
123