Setelah putar balik, belok ke kiri untuk masuk ke jalur arah Bandungan.
Baca juga: Berburu Spot Foto di Lengkung Langit 2, Sumber Agung, Kemiling, Bandar Lampung, Lampung
Ikuti saja jalur tersebut sampai bertemu dengan pertigaan Pasar Jimbaran.
Dari pertigaan, lurus sekitar 30 meter lalu belok kanan melewati sebuah jalan yang relatif sempit.
Sesampainya di sini, traveler hanya perlu mengikuti papan penunjuk jalan yang sudah tersedia di setiap persimpangan sampai pintu masuk kawasan Wisata Umbul Sidomukti.
Jalanan cukup menanjak dan berkelok, jadi traveler harus tetap berhati-hati selama berkendara.
(TribunBanyumas.com/Reza Gustav Pradana)(TribunTravel.com/mym)
Artikel ini telah tayang di TribunBanyumas.com dengan judul Objek Wisata Baru di Sidomukti Semarang: Little Ranch, Peternakan Ala Selandia Baru, Harga Tiketnya?