Low tetap haru menanggung utang yang ditagih padanya karena sang mantan tidak dapat dihubungi.
Ternyata pria tersebut menipu wanita lain juga.
Low bukanlah satu-satunya korban.
Mah (33), seorang pegawai juga mengaku telah kehilangan Rp347 juta setelah bertemu dengan pria tersebut.
Bedanya dengan Low, Mah bertemu pria itu melalui aplikasi kencan pada tahun 2021.
Katanya, pria tersebut memang pandai bicara.
Selain menipu wanita, ia juga diyakini telah menipu temannya sebesar Rp629 juta terkait penjualan dan pembelian masker selama wabah Covid-19.
Masalah uang memang sensitif, ada baiknya jangan mudah percaya pada orang lain.
Semoga kisah wanita Malaysia ini tak terulang lagi.
Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com dengan judul 5 Tahun Pacaran Tak Kunjung Dinikahi, Dokter di India Nekat Potong 'Masa Depan' Kekasih, Penuh Darah