TRIBUNTRAVEL.COM - Di pulau yang sangat kecil namun padat penduduknya dengan bangunan-bangunan menjulang tinggi dan arsitektur ikonik , sulit dipercaya bahwa beberapa bagian Singapura masih jarang dikunjungi.
Ada sejumlah surga tersembunyi yang menarik buat dijelajahi di Singapura.
Tiket Gardens by the Bay di Singapura
Tiket S.E.A. Aquarium Sentosa di Singapura
Surga tersembunyi di Singapura ini menjadi pilihan untuk kamu yang mau healing dan menenangkan diri.
Dilansir dari thehoneycombers, berikut deretan surga tersembunyi di Singapura yang menjadi tempat sempurna buat healing.
Tiket Singapore Night Safari dengan Naik Trem
1. Taman Yunnan
Tiket Universal Studios Singapore
Pergilah ke ujung barat Singapura dan jelajahi taman luas di Nanyang Technological University.
Ya, perjalanannya mungkin menakutkan, tapi itu sepadan.
Dibangun pada 1950-an, Taman Yunnan adalah rumah bagi Pusat Warisan Tiongkok, tempat kamu dapat mempelajari lebih lanjut tentang budaya Tiongkok.
Selain itu, terdapat paviliun yang indah, air terjun, dan tanaman hijau subur.
Kamu akan merasa seperti dibawa ke Tiongkok kuno begitu menginjakkan kaki di sini.
Taman Yunnan, 12 Nanyang Drive, Singapura 637721
Baca tanpa iklan