Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

7 Tempat Wisata di Klaten yang Lagi Hits, dari Candramaya sampai Ekowisata Kali Talang

Penulis: Sinta Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Candramaya Pool & Resort menawarkan tempat wisata bernuansa Bali yang berlokasi di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, Rabu (1/11/2023).

Kedalaman kolamnya 130 cm.

Traveler yang berkunjung pun dapat mencicipi beragam hidangan lezat yang ada di sana.

Candramaya Pool and Resort berlokasi di Jalan Dalangan, Kajen, Tulung, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Buka pukul 07.00-18.00 WIB.

Untuk berenang di Candramaya Pool and Resort, traveler akan dikenakan tarif Rp 10.000 saat hari kerja (weekdays) dan Rp 15.000 saat akhir pekan (weekend).

3. Umbul Pelem Waterpark

Pengunjung berfoto di kolam Umbul Pelem Waterpark, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah pada Kamis (5/10/2023). (Tribun Travel/Sinta Agustina)

Umbul Pelem Waterpark merupakan tempat wisata air di Klaten yang mengusung konsep waterpark.

Berbeda dari waterpark pada umumnya, Umbul Pelem Waterpark menggunakan air alami yang bersih dan jernih.

Umbul Pelem memiliki kolam anak dengan kedalaman 50 centimeter (cm) dan kolam dewasa dengan kedalaman 1,5 sampai 2 meter.

Selain itu, ada juga kolam dengan wahana permainan air seperti perosotan, ember tumpah, dan kolam arus.

Untuk harga tiket masuknya Rp 8.000 per orang saat weekdays dan Rp Rp 10.000 per orang saat weekend.

Umbul Pelem Waterpark berlokasi di Jl. Tegalgondo-Janti, Dukuh, Wunut, Kecamatan Tulung, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Buka setiap hari mulai pukul 05.00-16.00 WIB.

Baca juga: Mengunjungi Umbul Nilo, Pemandian Air Alami dan Jernih di Klaten dengan Kolam Luas

4. Umbul Kemanten

Tak jauh dari Umbul Pelem Waterpark, ada Umbul Kemanten dengan kolam yang masih alami.

Halaman
1234