Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Sarapan Enak

6 Tempat Sarapan Enak dan Murah di Karanganyar, Uniknya Bubur Ayam Kremes yang Wajib Dicoba

Penulis: Nurul Intaniar
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bubur Ayam Kremes Mbah Slamet, menu sarapan enak di Karanganyar.

Jam operasional: mulai pukul 07.00-17.00 WIB.

Ilustrasi tahu kupat untuk menu sarapan enak. (Flickr/fitri agung)

6. Ayam Panggang Dian Rahma Karanganyar

Bosan makan soto atau bubur ayam, traveler bisa sarapan enak dengan menu ayam panggang.

Cobalah mampir ke warung Ayam Panggang Dian Rahma Karanganyar.

Ayam Panggang Dian Rahma Karanganyar menawarkan menu ayam panggan reguler dan paketan dengan harga lebih terjangkau.

Untuk menu reguler, tersedia ayam utuh, setengah, atau potongan.

Sementara paketannya bisa digunakan untuk satu porsi kecil atau empat orang.

Lokasi: Jalan Rm. Said, RT.1/RW.6, Tegalgede, Kec. Karanganyar, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.

Jam operasional: mulai pukul 08.00-17.00 WIB.

(TribunTravel.com/nrlintaniar)

Kumpulan artikel sarapan enak