- 1 tiket berlaku untuk 1 orang.
- Pembeli wajib mengisi data diri pribadi saat memesan.
- Penjualan tiket sewaktu-waktu dapat dihentikan atau dimulai oleh tiket.com sesuai dengan kebijakan dari promotor atau tiket.com.
- Pengunjung wajib sudah divaksinasi dan memiliki aplikasi SATU SEHAT.
- Pengunjung disarankan menggunakan masker selama acara berlangsung.
- Pengunjung wajib menjaga protokol kesehatan yang berlaku.
- Anak-anak dibawah umur 12 tahun harus didampingi oleh orang dewasa usia 18 tahun ke atas dan harus membeli tiket kategori Seating. 1 orang dewasa dapat mendampingi maksimal 2 anak dibawah umur 12 tahun.
E-tiket tidak dapat diuangkan.
Aturan terbaru
1. Satu ID hanya bisa melakukan pembelian maksimum 4 tiket / show (FEARNOT member sale), 4 tiket show (public sales)
2. Tiket dengan kategori standing akan mendapatkan Queue Number sedangkan untuk kategori seating akan mendapatkan Seating Number.
3. Semua pemegang tiket VIP akan mendapatkan benefit: Akses Soundcheck, VIP Lanyard & VIP Wristband.
4. Penukaran tiket kategori VIP tidak dapat diwakilkan dengan alasan apapun.
5. Minimum usia penonton adalah 8 tahun.
6. Tiket berlaku untuk 1 orang dan 1 (satu) kali masuk sesuai dengan tanggal yang tercetak di E-tiket
7. Penyelenggara berhak untuk tidak memberikan izin masuk ke dalam area acara apabila: