Promo hotel domestik, klik di sini
Berada di Gunung Pancar kamu dapat menikmati pemandangan alam yang masih asri.
Selain itu, pengunjung juga bisa menikmati kuliner yang ada di wisata alam Gunung Pancar
Hidangan yang dapat kamu temui seperti Sayur asem, jengkol, telor dadar, teri goreng di tempat makan Pasir Pete.
Lokasi wisata alam Gunung Pancar berada di Kampung Ciburial, Karang Tengah, Kec. Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Adapun jam buka wisata alam Gunung Pancar mulai pukul 07.00-17.00 WIB.
2. Curug Ciburial
Curug Ciburial merupakan air terjun serta kolam renang untuk berenang.
kondisi Curug Ciburial begitu indah.
Bahkan, air Curug Ciburial terasa menyegarkan.
Curug Ciburial juga sudah cukup populer di Kabupaten Bogor.
Baca juga: TRAVEL UPDATE : Menikmati Sore di Situ Citatah, Alternatif Wisata Baru di Kabupaten Bogor
Tak heran, saat liburan tiba Curug Ciburial selalu ramai pengunjung.
Lokasi Curug Ciburial berada di Jl. Gunung Wangun Kampung Cibereum, Cibadak, Kec. Sukamakmur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Jam buka Curug Ciburial mulai pukul 07.00-17.00 WIB.
3. Lembah Tepus