Nikmati liburan atau singgah di Kendari yang luar biasa dengan menginap di The Bonte Hotel.
The Bonte Hotel dapat kamu inapi dengan membayar harga sewa kamar mulai Rp 324.149/malam.
Perlu diketahui, The Bonte Hotel ini merupakan penginapan berbintang 5.
Kamu pastinya akan mendapatkan fasilitas maupun layanan yang berkelas dengan harga yang terbilang terjangkau.
Baca juga: 5 Tempat Sewa Mobil di Kendari, Bisa Digunakan untuk Liburan Maupun Bisnis
The Bonte Hotel memiliki 3 tipe kamar dengan hana 3 jenis penawaran.
Menariknya, setiap kamarnya disuguhi dengan pemandangan outdoor yang menarik.
Lokasi The Bonte Hotel berada di Jl. Budi Utomo No.1, Mataiwoi, Kec. Kadia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara.
5. Athaya Hotel Kendari
Masih mencari hotel murah di Kendari?
Mungkin solusinya dapat menginap di Athaya Hotel Kendari.
Penginapan Athaya Hotel Kendari bisa kamu inapi dengan membayar harga sewa kamar mulai Rp 287.713/malam.
Ada fasilitas menarik yang diberikan Athaya Hotel Kendari kepada para tamunya seperti sarapan gratis untuk 2 orang.
Lokasi Athaya Hotel Kendari berada di Jl. Syech Yusuf No.100, Korumba, Kecamatan Mandonga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara.
6. Inawa Homestay Syariah
Nah, kali ini Inawa Homestay Syariah menjadi rekomendasi terakhir hotel murah di Kendari.