Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Daftar Kecelakaan Kereta Paling Mematikan di India, dari 1981 sampai Sekarang

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tangkapan layar yang diambil dari rekaman video AFPTV yang diambil pada 3 Juni 2023 ini menunjukkan orang-orang berkumpul di lokasi kecelakaan tabrakan tiga kereta di dekat Balasore, sekitar 200 km (125 mil) dari ibu kota negara bagian Bhubaneswar di negara bagian timur Odisha. Setidaknya 288 orang tewas dan lebih dari 850 terluka dalam tabrakan tiga kereta yang mengerikan di India, kata para pejabat pada 3 Juni, kecelakaan kereta api paling mematikan di India dalam lebih dari 20 tahun.

1999

Dua kereta bertabrakan di dekat Calcutta, menyebabkan kematian sedikitnya 285 orang.

2005

Beberapa gerbong kereta penumpang tergelincir di selatan negara bagian Andhra Pradesh, dekat Velugonda.

Akibat insiden ini, sedikitnya 77 orang dilaporkan tewas.

2011

Sekitar 70 orang tewas dan lebih dari 300 terluka saat kereta pos tergelincir di Fatehpur.

2016

Sekitar 146 orang tewas dan lebih dari 200 orang terluka ketika kereta ekspres tergelincir di negara bagian utara Uttar Pradesh.

2017

Setidaknya 41 orang tewas setelah beberapa gerbong kereta penumpang keluar rel di negara bagian Andhra Pradesh selatan.

2018

Sebuah kereta komuter menerjang kerumunan warga di rel untuk melihat sebuah festival di kota Amritsar, India utara.

Akibatnya, sebanyak 59 orang dilaporkan tewas dan 57 orang lainnya mengalami luka-luka.

Baca juga: Viral Dua WNA India Ketahuan Curi Gelang dan Boneka di Bandara Ngurah Rai

Infrastruktur menua

Halaman
123