TRIBUNTRAVEL.COM - PT Kereta Api Indonesia (KAI) Commuterline kembali memperbarui jadwal perjalanan KRL Jogja-Solo.
Jadwal KRL Jogja-Solo terbaru ini sudah mulai diberlakukan sejak Selasa (2/5/2023).
Beli tiket wisata di Jogja, klik di sini.
Sama dengan sebelumnya, jadwal KRL Jogja-Solo nantinya akan melayani perjalanan dari Stasiun Yogyakarta hingga ke Stasiun Palur.
Menariknya jadwal KRL Jogja-Solo kali ini perjalanannya ditambah hingga malam hari pukul 22.35 WIB.
Beli tiket wisata di Solo, klik di sini.
Jadi lebih memudahkan traveler yang ingin liburan atau melakukan aktivitas lainnya.
Dikutip dari Kompas.com, berikut jadwal terbaru KRL Jogja-Solo selengkapnya.
TONTON JUGA:
1. Stasiun Yogyakarta
Jadwal KRL Jogja-Solo ini belaku untuk keberangkatan dari Stasiun Yogyakarta ke Stasiun Solo Balapan Stasiun Palur.
Adapun jadwalnya yakni sebagai berikut.
05.20 WIB - 07.00 WIB - 08.00 WIB - 10.00 WIB - 11.55 WIB - 13.20 WIB* - 14.40 WIB - 16.10 WIB - 17.35 WIB - 18.30 WIB - 20.15 WIB* - 22.35 WIB.
Sewa mobil murah di Jogja dan Solo, klik di sini.
2. Stasiun Lempuyangan