Pamitran berada di Jalan Perkutut gang Rumah Pengadilan No.1, Demangan, Kecamatan Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.
Tarif sewanya cukup murah dan terjangkau, mulai Rp 60.000/ 24 jamnya.
Untuk informasi syarat, ketentuan, dan informasi lebih lengkapnya, hubungi nomor 085878686610.
7. Viewjogja Rental Motor
Rekomendasi terakhir Viewjogja Rental Motor menjadi solusi tepat jika sedang mencari transportasi pribadi yang murah untuk liburan.
Ada banyak kendaraan dengan unit terwat, bersih terbaru, siap untuk menemani segala aktivitasmu.
Tarif sewa Viewjogja Rental Motor dibandrol mulai Rp 70.000/harinya.
Viewjogja Rental Motor berlokasi di Sapen gang wijaya gk 1 no 168b, RT.27/RW.08, Demangan, Kecamatan Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.
Untuk informasi lebih lanjut, silakan hubungi nomor 08112644468.
Baca juga: Rekomendasi 5 Tempat Sewa Motor di Palu, untuk Sarana Transportasi saat Liburan
(TribunTravel.com/KurniaHuda)
Baca artikel lainnya seputar tempat sewa motor di sini
Baca tanpa iklan