TRIBUNTRAVEL.COM - Adik bungsu Raffi Ahmad, Syahnaz Sadiqah diketahui sedang menghabiskan liburan di Paris bareng keluarga tercinta.
Syahnaz Sadiqah mengajak suaminya Jeje, Zain, Zunaira dan ibunda tercinta Amy Qanita selama liburan ke Paris, Prancis.
Melalui akun Instagram miliknya @syahnazs, Syahnaz Sadiqah membagikan keseruan liburannya di Paris bareng keluarga.
Selama di Paris, Syahnaz Sadiqah mengajak kedua anaknya si kembar Zain dan Zunaira untuk mengunjungi beberapa tempat wisata.
Baca juga: Sandra Dewi dan Harvey Moeis Liburan ke Australia, Curhat Realita di Balik Foto Bareng Anak-anak
Penasaran seperti apa serunya liburan Syahnaz Sadiqah bersama keluarga di Paris?
Tonton juga:
Dirangkum TribunTravel, berikut potret serunya liburan Syahnaz Sadiqah bersama keluarga di Paris:
1. Potret kebersamaan Syahnaz Sadiqah dan keluarga kecilnya
Syahnaz Sadiqah diketahui menghabiskan waktu liburan bareng keluarga kecilnya di Paris yang saat ini memasuki musim panas.
Tak heran jika dalam unggahannya, Syahnaz Sadiqah dan keluarga kecilnya memakai pakaian santai.
Mereka bahkan sempat berpose bersama di hamparan rumput dengan beberapa bunga warna-warni yang bermekaran.
2. Tampil lengkap dengan asesoris Disney
Baca juga: Rossa Kompak Liburan Bersama Anak yang Sudah Remaja, Seru Banget Kayak Bestie Sendiri
Dalam salah satu unggahannya terlihat Syahnaz Sadiqah liburan ke Disneyland Paris.
Mengenakan pakaian dengan motif karakter Disney dan bando donat, penampilan Syahnaz Sadiqah bak anak muda yang pergi liburan.
3. Lucunya Zunaira dengan dress princess
Baca tanpa iklan