Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Demi Konten, YouTuber Nekat Tabrakkan Pesawat Miliknya pada Perbukitan

Penulis: Sinta Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Trevor Jacob sebelum menabrakkan pesawatnya

Sejak saat itu FAA menyimpulkan bahwa Jacob merencanakan kecelakaan itu untuk mendapatkan viewers.

Sebagai hukuman, mereka telah mencabut izin terbangnya, dan ia tidak diizinkan untuk mengajukan permohonan kembali selama satu tahun.

Dalam sebuah surat kepada Jacob tertanggal 11 April 2022, FAA merinci berbagai bukti yang mengarah pada kesimpulan mereka, termasuk kamera yang dipasang di luar pesawat.

Trevor Jacob merupakan mantan atlet papan luncur salju Amerika.

Ia juga merupakan seorang YouTuber dan mantan pilot pesawat.

Ia mewakili Amerika Serikat dalam cabang olahraga snowboarding pada Olimpiade Musim Dingin 2014.

Pada Desember 2021, ia pernah mengunggah video YouTube serupa.

Dalam video tersebut, ia terjun payung dari pesawat ringan yang diklaim mengalami kerusakan mesin.

Baca juga: Viral Tiket Pesawat Rute Jakarta-Banda Aceh Rp 9,6 Juta, Lion Air Group Beri Penjelasan

Baca juga: Viral Burung Pelikan Duduk di Taxiway Bandara Sebabkan Penerbangan Tertunda