Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Trawas Mojokerto Punya Kafe Suasananya Mirip di Swiss, Banyak Spot Foto Instagramable

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kafe Rustic Market Trawas yang punya suasana mirip di Swiss.

Area halamannya yang luas, juga cocok untuk foto-foto traveler.

Sajikan Aneka Menu Western dan Berbagai Macam Cake

Sajian di Kafe Rustic Market Trawas. (Instagram/@rusticmarket.id)

Kafe Ructic Market Trawas menyajikan aneka ragam olahan menu western hingga berbagai macam cake dan minuman yang enak serta secara visual menarik.

Dari pantauan TribunTravel di akun Instagram @rusticmarket.id, harga menu yang ditawarkan cukup terjangkau mulai dari Rp 22 ribuan per menu.

Untuk jam bukanya, kafe ini buka setiap hari mulai pukul 08.00-18.00 WIB (weekday).

Sementara saat weekend buka mulai pukul 07.00 hingga 18.00 WIB.

Baca juga: Harga Tiket Masuk Devoyage Bogor Terbaru, Rasakan Serunya Keliling Kampung Eropa Naik Perahu Kano

Baca juga: Klaten Punya Restoran Unik, Tempat Makannya di Tengah Sungai

Syarat dan Ketentuan Pengunjung

Untuk berkunjung ke Kafe Rustic Market Trawas, ada beberapa syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi, di antaranya:

1. Tamu bisa melakukan reservasi via WhatsApp 0857 3248 3934

2. Untuk weekend, tidak memberlakukan atau menerima reservasi. Tamu bisa langsung datang registrasi di tempat.

3. Minimal reservasi empat orang dewasa.

4. Admin tidak menerima reservasi di hari H.

5. Jumlah pengunjung dibatasi.

6. Tamu dikenakan minimun transaksi Rp 75 ribu per orang atau dewasa, anak-anak di bawah 17 tahun tidak dikenakan minimum transaksi.

7. Dilarang membawa makanan dan minuman dari luar.

Halaman
123