Setelah tiba di Bintan dan Batam, wisatawan wajib menggunakan aplikasi pelacak COVID-19 Indonesia yaitu PeduliLindungi dan Bluepass selama beraktivitas.
Mereka juga wajib diperiksa suhu tubuhnya, serta menjalani tes PCR saat masuk ke Bintan dan Batam.
Pelancong hanya akan diizinkan melanjutkan perjalanan jika tes PCR pada saat kedatangan hasilnya negatif. (TribunTravel.com/tyas)
Baca juga: Harga Tiket Masuk 4 Tempat Wisata di Bantul Jogja Terbaru 2022 untuk Liburan Akhir Pekan
Baca juga: Indonesia Izinkan Perjalanan Bebas Karantina dari Singapura ke Bintan dan Batam, Ini Syaratnya
Baca juga: Menikmati Keindahan Sunset Berlatar Singapura di Pantai Dangas Batam
Baca juga: Penumpang dan Pramugari Maskapai Singapura Diduga Pesta di Pesawat, Videonya Viral di Medsos