2. Tempat Sempurna untuk menyaksikan sunset dan sunrise
Baca juga: Harga Tiket Masuk The Heritage Palace, Tempat Wisata Instagramable untuk Liburan Akhir Pekan
Waktu terbaik mengunjungi Kawah Putih adalah saat sunrise.
Pemandangan matahari yang naik perlahan dengan suasana Kawah Putih yang konstras memberikan latar belakang instagenic.
Kawah Putih menjadi tempat yang sempurna untuk berburu foto atau kamu yang ingin melakukan foto prewedding.
3. Mitologi Kawah Putih
Baca juga: Lokasi, Harga Tiket Masuk, dan Jam Operasional Mangli Sky View Terbaru November 2021
Selain terkenal akan keindahan alamnya, Kawah Putih juga populer akan sejarah mitologinya.
Diceritakan jika Gunung Patuhan tempat Kawah Putih berada merupakan jenis Gunung Purba.
Gunung Patuhan diduga berusia lebih tua dari Gunung Sunda.
Mitologi ini terungkap dari ekspedisi Franz Wilhelm Junghuhn pada 1837.
Alamat , Jam Buka, dan Akses Menuju Kawah Putih
Baca juga: Harga Tiket Masuk dan Jam Buka Terbaru GWK Bali, Cek Ragam Promonya
Kawah Putih berlokasi di Jalan Raya Ciwidey Patengan Km 11 Lebakmuncang Ciwidey, Sugihmukti, Pasirjambu, Bandung, Jawa Barat.
Aksesnya cukup mudah.
Jika menggunakan kendaraan pribadi bisa memanfaatkan Google Maps.
Atau kamu juga bisa menggunakan kendaraan umum.
Perlu dicatat, saat memasuki Kawah Putih, kamu dianjurkan menumpang ontang-anting.