Satu di antaranya ada Istana Karst.
Lokasinya berada di Desa Bonto Lempangan, Kecamatan Bontoa, Maros, Sulawesi Selatan.
Istana Karst merupakan tempat wisata yang cocok dikunjungi untuk merayakan momen liburan bersama teman atau keluarga.
Daya tarik Istana Karst cukup beragam.
Mulai dari persawahan warga, Sugai Pute hingga Gowa Labirin.
Baca juga: TRAVEL UPDATE: Indahnya Pantai Saudare Kite di Bintan, Tawarkan Pemandangan Pasir Putih
Demi menarik pengunjung untuk menikmati keindahan Istana Karst ini, kemudian dihadirkanlah berbagai fasilitas seperti area camping grown.
Selain itu, ada pula rakit dari bambu yang bisa digunakan wisatawan untuk mengelilingi Istana Karst.
Menariknya lagi, di kawasan Istana Karst nantinya akan ada sejumlah tour guide yang akan menemani pengunjung untuk berkeliling.
Untuk harga tiket wisata Istana Karst ini, cukup membayar Rp 2.000 saja.
Baca juga: TRAVEL UPDATE: Icip Nikmatnya Loenpia Mbak Lien, Kuliner Legendaris di Semarang yang Wajib Dicoba
Baca juga: TRAVEL UPDATE: Jelajah Taman Purbakala Waruga di Minahasa Utara, Ada Kisah Jejak Zaman Megalitikum
(TribunTravel.com/ Septi Nandiastuti)
Simak selengkapnya terkait artikel travel update di sini
Baca tanpa iklan