Kampung Kopi Banaran ini dimiliki oleh PT Perkebunan Nusantara IX dan jadi salah satu tempat nongkrong asyik di Bandungan Semarang.
Selain bisa menjadi tempat nongkrong dan bis amnikmati hidangan yang tersedia di Kampung Kopi Banaran.
Di sini juga menyediakan beragam permainan outbond yang bisa dicoba dengan membayar biaya tambahan.
Seperti flying fox, wood ball penalty, panjat pinang dan masih banyak lagi.
Lokasi: Jalan Raya Semarang-Bawen, Kecamatan Bandungan, Semarang, Jawa Tengah.
Baca juga: Cari Kuliner di Sekitar Bandungan Semarang Buat Menu Sarapan? 5 Bubur Ayam Ini Wajib Kamu Coba
3. Sky Garden Cafe
Sky Garden Cafe merupakan restoran populer yang menjadi salah satu fasilitas unggulan di Susan Spa & Resort Bandungan.
Sky Garden Cafe diperkenalkan kepada para pecinta kuliner yang sedang mencari tempat untuk hang out bersama keluarga, teman, atau kerabat dengan udara yang segar.
Selain itu, di Sky Garden Cafe juga menyediakan aneka menu dengan konsep yang cukup mewah.
Seperti menu nusantara, western, camilan dan berbagai kopi.
Lokasi: Jalan intungan Utara Piyoto, Deso, Jetis, Bandungan, Semarang, Jawa Tengah.
Baca juga: Rekomendasi 5 Bakso Enak di Bandungan Semarang, Sajian Segar Berkuah untuk Menu Makan Siang
Baca juga: Bakso Pak Brengos dan 4 Kuliner Lezat di Bandungan Semarang yang Terkenal Enak
(TribunTravel.com/ Septi Nandiastuti)
Simak selengkapnya terkait artikel Bandungan bisa klik di sini