Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rekomendasi 7 Kuliner Malam di Malang, Mulai dari Ronde Titoni hingga Sego Resek

Penulis: Sinta Agustina
Editor: Nurul Intaniar
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ronde kering yang disajikan Ronde Titoni, Malang, Jawa Timur.

Bakso President berlokasi di Jalan Batanghari No.5, Rampal Celaket, Klojen, Malang.

3. Tahu Campur Bareng

Tahu campur merupakan hidangan berbahan dasar tahu yang dicampur telur dan digoreng.

Kemudian dihidangkan dengan saus kacang dan petis.

Umumnya tahu campur juga disajikan dengan lontong dan kerupuk.

Di Malang, tahu campur bisa dicoba di Tahu Campur Bareng.

Lokasinya ada di Jalan Terusan Ijen No.18, Bareng, Klojen, Malang.

4. Soto Ayam Lombok

Soto Ayam Lombok di Malang (TribunTravel.com/rizkytyas)

Soto Ayam Lombok berlokasi di Jalan Lombok No.1, Kasin, Klojen, Malang.

Dinamakan Soto Ayam Lombok karena tempat makan ini berada di Jalan Lombok.

Soto Ayam Lombok menyajikan soto ala Jawa Timur dengan taburan koya.

Isiannya berupa nasi, ayam suwir, telur rebus, dan sayur.

Baca juga: Wajib Dicoba, 6 Kuliner Legendaris di Malang Dekat Stasiun Malang Kota Baru

5. Sego Resek

Dalam bahasa Jawa, sego resek berarti nasi sampah.

Dinamakan demikian, karena hidangan ini disajikan bercampur-campur dengan beragam lauk.

Halaman
123