Kamu dapat menikmati mandi air panas bernuansa alam di Tirta Sanita Ciseeng.
7. Pemandian Gunung Peyek
Lokasi : Jalan Pasar Ciseeng, Bojong Indah, Kecamatan Parung, Kabupaten Bogor.
Pemandian Gunung Peyek merupakan pemandian air panas alami yang begitu populer.
Jacuzzi alami yang terbuat dari alam ini membuat kamu bisa merasakan sensasi berendam yang tak terlupakan.
Baca juga: 7 Wisata Gunung di Bogor untuk Liburan Akhir Pekan, Lembah Tepus Tawarkan Spot Foto Instagenic
8. Pura Parahyangan
Lokasi : Tamansari, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor.
Pura Parahyangan berada di lereng Gunung Salak dan berdiri di lahan seluas 2,5 hektar.
Selain dijadikan sebagai tempat ibadah, pura ini juga menawarkan pemandangan alam yang begitu memukau.
Baca juga: 7 Wisata Menarik yang Terdapat di Kebun Raya Bogor, Kunjungi Yuk!
Baca juga: 7 Tempat Wisata di Bogor yang Populer, Cocok Dikunjungi untuk Liburan Akhir Pekan
(TribunTravel.com/Septi Nandiastuti)
Baca selengkapnya terkait tempat wisata bisa klik di sini