Akses berita terupdate se-indonesia lewat aplikasi TRIBUNnews

Rekomendasi Wisata

Unik! Pasar Petak Sembilan di Glodok, Banyak Jajakan Daging Kodok

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi daging kodok.

RIBUNTRAVEL.COM - Sudah pernah jalan-jalan dan mencoba berkunjung ke kawasan pasar basah?

Jika belum, hal tersebut wajar karena tempat ini memang lebih dikenal sebagai tempat jual beli, terutama untuk bahan pangan.

Namun, kamu bisa mencoba sesekali berkunjung ke pasar semacam ini saat ada waktu luang.

Sebab, pasar basah itu bisa juga menjadi destinasi wisata lho, karena ada banyak hal unik yang bisa ditemukan di pasar tertentu.

Misalnya di Pasar Petak Sembilan, Glodok, Jakarta Barat. Pasalnya, di sini ada penjual daging kodok yang jarang ditemukan di pasar lainnya di Jakarta.

Salah satu pedagang daging kodok di Pasar Petak Sembilan Glodok adalah Leman.

Di lapaknya yang sederhana itu bisa dilihat kodok yang dijual Leman.

Baca juga: Berburu Pernak-Pernik Khas Perayaan Tahun Baru Imlek di Pasar Glodok, Jakarta Barat

Kuliner Tionghoa

Sebagian besar sudah berbentuk daging siap olah, karena kodoknya sudah dimatikan dan dikuliti.

Namun masih ada kosok yang masih hidup. Beberapa hewan amfibi itu dijadikan satu paket, diikat dengan tali rapia.

TONTON JUGA:

Leman, yang merupakan warga Petak Sembilan, Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat, mengatakan sudah 20 tahun berdagang daging kodok.

Pelanggannya kebanyakan ialah masyarakt Tionghoa, karena mereka memang memiliki kuliner dari daging kodok.

Ada dua jenis kodok yang dijual Leman, yakni kodok sawah dan kodok batu.

Harganya

Halaman
12